Keterangan per komponen:
R1, R2 = R3, R4 sebagai mixer antara 2 sumber suara
C1, C2, R5, R6 menepis sinyal liar/nois yang mungkin berasal dari kabel jek/RCA
Op-amp pertama sebagai buffer supaya sinyal benar kuat
R7, R10 fungsi salah satunya mencegah short circuit
R8, R9 membalik sinyal 180 derajat, kabel speaker (out power) harus dibalik pada ch ini
C3 mencegah osilasi treble
D1, D2 dan lainnya membentuk rangkaian regulator yang menghindarkan kesalahan gounding sehingga bebas dengung
Pengkabelan untuk penambah bass:
Pengkabelan untuk pre-amp atau buffer:
Pengkabelan untuk BTL:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar